19 Oktober 2010

Narsisisme

Narsisisme
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Langsung ke: navigasi, cari
Narkissos atau Narsisus jatuh cinta terhadap dirinya sendiri. Lukisan karya Michelangelo Caravaggio.

Narsisisme (dari bahasa Inggris) atau narsisme (dari bahasa Belanda) adalah perasaan cinta terhadap diri sendiri yang berlebihan. Orang yang mengalami gejala ini disebut narsisis (narcissist). Istilah ini pertama kali digunakan dalam psikologi oleh Sigmund Freud dengan mengambil dari tokoh dalam mitos Yunani, Narkissos (versi bahasa Latin: Narcissus), yang dikutuk sehingga ia mencintai bayangannya sendiri di kolam. Tanpa sengaja ia menjulurkan tangannya, sehingga ia tenggelam dan tumbuh bunga yang sampai sekarang disebut bunga narsis.

Sifat narsisisme ada dalam setiap manusia sejak lahir[1], bahkan Andrew Morrison berpendapat bahwa dimilikinya sifat narsisisme dalam jumlah yang cukup akan membuat seseorang memiliki persepsi yang seimbang antara kebutuhannya dalam hubungannya dengan orang lain[2]. Narsisisme memiliki sebuah peranan yang sehat dalam artian membiasakan seseorang untuk berhenti bergantung pada standar dan prestasi orang lain demi membuat dirinya bahagia. [3] Namun apabila jumlahnya berlebihan, dapat menjadi suatu kelainan kepribadian yang bersifat patologis. Kelainan kepribadian atau bisa disebut juga penyimpangan kepribadian merupakan istilah umum untuk jenis penyakit mental seseorang, dimana pada kondisi tersebut cara berpikir, cara memahami situasi dan kemampuan berhubungan dengan orang lain tidak berfungsi normal. Kondisi itu membuat seseorang memiliki sifat yang menyebabkannya merasa dan berperilaku dengan cara-cara yang menyedihkan, membatasi kemampuannya untuk dapat berperan dalam suatu hubungan. Seseorang yang narsis biasanya memiliki rasa percaya diri yang sangat kuat, namun apabila narsisme yang dimilikinya sudah mengarah pada kelainan yang bersifat patologis, maka rasa percaya diri yang kuat tersebut dapat digolongkan sebagai bentuk rasa percaya diri yang tidak sehat, karena hanya memandang dirinya lah yang paling hebat dari orang lain tanpa bisa menghargai orang lain. [4]
http://id.wikipedia.org/wiki/Narsisisme

6 Oktober 2010

Tgas Mathematika

Sejarah Peluang dan Statistika
Teori peluang menyangkut dengan cara menentukan hubungan antara sejumlah kejadian khusus dengan jumlah kejadian sebarang. Misalnya pada kasus pelemparan uang sebanyak seratus kali, berapa kali akan munculnya gambar.
Teori peluang awalnya diinspirasi oleh masalah perjudian. Awalnya dilakukan oleh matematikawan dan fisikawan Itali yang bernama Girolamo Cardano (1501-1576). Cardano lahir pada tanggal 24 September 1501. Cardano merupakan seorang penjudi pada waktu itu. Walaupun judi berpengaruh buruk terhadap keluarganya, namun judi juga memacunya untuk mempelajari peluang. Dalam bukunya yang berjudul Liber de Ludo Aleae (Book on Games of Changes) pada tahun 1565, Cardano banyak membahas konsep dasar dari peluang yang berisi tentang masalah perjudian. Sayangnya tidak pernah dipublikasikan sampai 1663. Girolamo merupakan salah seorang dari bapak probability. Di bukunya Cardano menulis tentang permasalahan peluan, yaitu:
Jika 3 buah dadu dilempar bersamaan sebanyak 3 kali, berapa peluang untuk mendapatkan mata dadu minimal 1,1 pada setiap lemparan.
Jika 2 buah dadu dilempar bersamaan sebanyak 3 kali, berapa peluang untuk mendapatkan mata dadu 1,1 paling sedikit dua kali.
Pada tahun 1654, seorang penjudi lainnya yang bernama Chevalier de Mere menemukan sistem perjudian. Ketika Chevalier kalah dalam berjudi dia meminta temannya Blaise Pascal (1623-1662) untuk menganalisis sistim perjudiannya. Pascal menemukan bahwa sistem yang dipunyai oleh Chevalier akan mengakibatkan peluang dia kalah 51 %. Pascal kemudian menjadi tertarik dengan peluang, dan mulailah dia mempelajari masalah perjudian. Dia mendiskusikannya dengan matematikawan terkenal yang lain yaitu Pierre de Fermat (1601-1665). Mereka berdiskusi pada tahun 1654 antara bulan Juni dan Oktober melalui 7 buah surat yang ditulis oleh Blaise Pascal dan Pierre de Fermat yang membentuk asal kejadian dari konsep peluang.
Blaisé Pascal bekerjasama dengan Fermat menyelesaikan soal-soal yang diberikan oleh Chevalier de Mere, diantaranya:
Ø Berapa kali kita harus melemparkan dua buah dadu, sehingga minimal separuh mata dadu yang muncul keduanya angka 6.
Ø Dalam permainan dadu, dadu dilempar sebanyak 8 kali, permainan berakhir bila seorang gagal mendapat mata dadu 1 sebanyak tiga kali.
Ø Probleme des partis (Problem of Point)
Dua pemain judi P1 dan P2 sepakat untuk bermain “fair games” sampai salah satu dari mereka menang dengan nilai tertentu dari N kali permainan. Permainannya tiba-tiba dihentikan. P1 menang N1 kali permainan dan P2 menang N2 permainan. Bagaimana seharusnya membagi taruhannya?
Pada awalnya Pascal mempunyai rencana untuk menulis karya tentang problema of point ini atau yang disebut aleae geometría tetapi tidak pernah menulisnya,
Ø Dua orang melempar sebuah mata uang logam secara bergantian, setiap muncul muka orang pertama akan memperoleh 1 point, bila yang muncul adalah belakang maka pemain kedua yang mendapat 1 point. Jika orang pertama sudah mendapat 100 point maka orang tersebut akan mendapat uang $1000.
Bila pemain pertama mempunyai 100-m point,dan pemain kedua mempunyai 100- n point , berapa peluang pemain pertama akan menang
Di awal tahun 1656, Christiaan Huygens menulis naskah Van Rekeningh in Spelen van Geluck . Van Rekeningh in Spelen van Geluck adalah risalat singkat terdiri dari 15 halaman, yang kemungkinan didasarkan atas apa yang dilihat Huygen selama dia menetap di paris pada tahun-tahun sebelumnya tentang surat menyurat antara Pascal dan Fermat. Pada bentuk akhirnya, tulisan ini memuat 14 masalah (Voorstellen) dengan solusi atau buktinya dan 5 masalah yang harus diselesaikan oleh pembaca. Lima masalah terakhir adalah sebagian dari masalah Fermat dan Pascal. Masalah terakhir dari kelima masalah tersebut pada akhirnya dikenal sebagai “Gambler’s ruin” dan bagian-bagian dari surat menyurat Pascal dan Fermat yang di terbitkan pada tahun 1656.
Pada tahun 1709 Jaques (Jacob) Bernoulli menulis buku Ars Conjectandi, yang terdiri 5 bagian, yaitu:
1. Menulis lagi Liber de Ludo Aleae (Book on Games of Chance) karya Cardano
2. Permutasi dan Kombinasi
3. Distribusi Binomial dan Multinomial
4. Teori Peluang
5. Law Large Number (Hukum Bilangan Besar)
Jaques (Jacob) Bernoulli adalah orang yang pertama mengenalkan hukum bilangan besar (LLN). Dia mengerjakan dan mengembangkannya selama lebih dari 20 tahun, dan mempublikasikannya pada Ars Conjectandi (The Art of Conjecturing) pada tahun 1713. Dia menamakannya dengan teorema keemasan yang kemudian lebih dikenal dengan teorema Bernoulli. S.D Poisson menamakannya dengan La loi des Grand Nomber (The law Large Number). Setelah Bernoulli dan Poisson mempublikasikan LLN, maka matematikawan lainnya yang mengembangkan LLN adalah Chebysev, Markov, Borel, Cantelli dan Kolmogorov. Mereka menghasilkan apa yang kita kenal dengan Weak law Large Number dan Strong Large Number.
Law Large Number (LLN)
Hukum bilangan besar (LLN) adalah teorema pada peluang yang menggambarkan stabilitas yang lama dari suatu variable random. Jika kita diberikan suatu sample random dari variable random yang identik dan independent (iid) dengan mean dan variannya finite, maka rata-rata sample akan mendekati rata-rata populasi.
Misalnya ketika kita melempar mata uang logam, maka frekuensi munculnya angka atau gambar akan mendekati 50 %, perbedaan frekuensi munculnya angka atau gambar tidak besar, contohnya kita akan mendapat munculnya angka sebanyak 520 kali dalam 1000 lemparan, dan 5096 kali dalam 10000 kali lemparan.
Kemudian pada tahun 1711, Abraham de Moivre yang lahir di French Hugesenot pada tanggal 26 Mei 1667, dan wafat di London 27 November 1754 , menerbitkan buku yang berjudul Doctrine of Chances, yang diantaranya memuat Ars Conjectandi. Selain memuat Ars Conjectandi, buku ini juga memuat mengenai teori dari permutasi dan kombinasi yang berpangkal dari probabilitas, contohnya:
Diketahui dari huruf-huruf a,b,c,d,e,f diambil dua huruf, maka peluang terambilnya huruf pertama adalah 1/6, peluang terambilnya huruf kedua adalah 1/5. Jadi peluang terambilnya dua huruf tersebut adalah (1/6)(1/5) = 1/30.
Selain itu karya de Moivre adalah teorema limit pusat dan distribusi normal. Abraham de Moivre adalah orang yang pertama memperkenalkan distribusi normal pada tahun 1737, kemudian ditulis ulang pada tahun 1738 dengan judul The Doctrine of Chances, yang membahas pendekatan distribusi binomial untuk n yang besar. Hasil ini diperluas oleh Laplace dalam buku Analytical Theory of Probabiliteis pada tahun 1812, yang sekarang dikenal dengan teorema De Moivre-Laplace. Laplace menggunakan distribusi normal untuk menganalisis percobaannya. Karena grafik probalitasnya mirip lonceng maka Jouffret pada tahun 1872 memberi nama kurva lonceng (bell curve) .Nama distribusi normal diberikan oleh S.Pierce, Francis Galton dan Wilhelm Lexis pada tahun 1875.
Sejarah dari teorema limit pusat adalah sangat menarik, teorema ini dirumuskan pertama kali oleh Abraham de Moivre pada tahun 1733. Moivre menggunakan distribusi normal untuk memperkirakan banyaknya muncul muka (head) pada pelantunan mata uang. Penemuan ini hampir terlupakan, sebelum akhirnya matematikawan Perancis yang bernama Pierre Simon Laplace mengenalkannya dalam tulisan Theorie Analytique des Probabilities, yang dipublikasikan pada tahun1812. Laplace memperkirakan distribusi dari orbit komet dengan distribusi binomial. Pada abad ke 19 teorema limit pusat dirumuskan secara umum dan dibuktikan oleh matematikawan Rusia yang bernama Aleksander Lyapunov.
Berbeda dengan sejarah peluang yang berawal dari sebuah perjudian, statistika berawal dari kegiatan pengumpulan data yang dilakukan oleh John Graunt di Eropa pada tahun 1662, hal ini merupakan awal munculnya statistika deskriptif. Penggunaan istilah statistika berakar dari istilah- istilah dalam bahasa latin modern statisticum collegium (dewan negara) dan bahasa Italia statista (negarawan atau politikus). Pada tahun 1749 Gottfried Achenwall menggunakan Statistika dalam bahasa Jerman untuk pertama kalinya sebagai nama bagi kegiatan analisis data kenegaraan, dengan mengartikannya sebagai ilmu tentang Negara (state). Pada awal abad ke-19 telah terjadi pergeseran arti menjadi “ilmu mengenai pengumpulan dan klasifikasi data“. Nama dan pengertian statistik pertama kali diperkenalkan dalam bahasa Inggris oleh Sir John Sinclair . Jadi statistika secara prinsip mula-mula hanya mengurus data yang dipakai lembaga-lembaga administrasif dan pemerintahan. Pengumpulan data terus berlanjut, khususnya melalui sensus yang dilakukan secara teratur untuk memberi informasi kependudukan yang berubah setiap saat.
Pada tahun yang sama juga, tahun 1662 John Graunt mulai menerbitkan karya miliknya yaitu Observation on the bills of mortality. John Graunt merupakan orang pertama yang menyingkat data ke dalam tabel. Dia juga membicarakan tentang reliabilitas data. John Graunt pula orang pertama yang mendemonstrasikan secara statistik bahwa jumlah dari pria dan wanita mendekati sama dan perbandingan jenis kelamin pada saat kelahiran stabil. Dia adalah orang pertama yang membentuk tabel hidup, yang membentuk kajian tentang asuransi jiwa secara matematik. Dari data yang terkumpul tersebut juga memicu lahirnya teknik pentabelan yang dilakukan oleh Edmon Halley pada tahun 1693. Seiring dengan perkembangan tori-teori probabilitas antara tahun 1713 – 1812, Galton yang semasa hidupnya menghasilkan 340 lebih tulisan dan buku, mempelajari fenomena korelasi dan regresi terhadap nilai rata-rata dan nilai tengah dan menggunakan metode statistik untuk mempelajari perbedaan pada sifat manusia dan warisan kecerdasan dengan menggunakan daftar pertanyaan-pertanyaan.
Penemuan-penemuan tersebut memicu lahirnya statistika inferensial yang diawali oleh Pearson pada tahun 1900 dengan Chi Square Test. Selain Chi Square Test, dengan menggunakan korelasi dan regresi linear, Pearson membuat model 3 dimensi sebagai model pengumpulan data dalam penelitian di Departemen Sains Statistik. Selain itu juga Pearson menggunakan distribusi probabilitas sebagai dasar untuk teori statistic modern.
Seorang kimiawan muda William Gosset atau yang lebih dikenal dengan panggilan “student” menggunakan ketidak cocokan penggunaan kurva normal untuk ukuran sampel kecil. Bersama seorang professor, ia merumuskan penemuannya pada tahun 1908. Ia menyebutnya dengan distribusi “student”. Penemuannya kurang mendapat perhatian terkecuali setelah dimasukkan ke dalam buku ajar statistika modern yang pertama yang ditulis oleh Sir Ronald Fisher 20 tahun kemudian. Pada tahun 1925, Fisher mempublikasikan buku yang berjudul Statistical Methods for Research Workers. Di buku tersebut, Fisher menuliskan mengenai ANAVA.
Sekitar tahun 1943-1946 penemuan-penemuan baru muncul seperti yang diperkenalkan oleh Cramer dan M. G Kendall yang mengkaji metode non parametric dengan menggunakan statistika inferensi. Satatistika non parametric muncul karena kebutuhan berdasarkan syarat yang tidak terpenuhi oleh statistika parametric. Pada tahun 1945 Frank Wilcoxon menemukan satu uji, yang kemudian lebih dikenal dengan uji Wilcoxon.
Pada periode tahun 1950-1980 cakupan mengenai teori peluang dan statistic meningkat dengan munculnya bidang baru seperti teori antrian. William Feller mengembangkan topik-topik statistic tingkat lanjut seperti rantai markov. Pada tahun 1950, Rudolf Carnap menerbitkan risetnya yang berjudul Logical Fondation of Probabity yang berisi derajat informasi (degree of confirmation) dan frekuensi relatif. W.Edward Deming meneliti tentang kualiti control dan banyak perusahaan mengambil metode ini. Austin Bradford Hill mengembangkan statistik pada bidang kesehatan dan epidemiologi. Bradford mempelopori trial klinik random dan mendemonstrasikan hubungan antara kebiasaan merokok dengan penyakit kangker paru-paru. Quetelet mengaplikasikan teori peluang pada sensus. Semenjak tahun 1970 keuangan menjadi bagian penting dari penerapan teori peluang. Ito mengembangkan kalkulus stokastik pada tahun 1940 dan diterapkan pada model Black-Scholes. Black dan Scholes memenangkan hadiah nobel pada bidang ekonomi.
Periode tahun 1980an ditandai dengan mulainya penggunaan komputer dalam mengolah data statistik, dengan menggunakan komputer kita dapat menghemat waktu dalam mengolah data statistik, dan muncul aktifitas baru yang berkenaan dengan statistic. Tabel statistik menjadi lebih mudah dihasilkan, data yang besar dapat dengan mudah dianalisis secara mendalam dan lengkap. Pada awal abad ke 20 ketika Student(1908) menulis tentang distribusi normal dan Yule (1926) tentang korelasi, mereka menggunakan sampling dan berfaedah dalam menghasilkan tabel, dengan komputer menerapkan percobaan Montecarlo menjadi mungkin. Percobaan montecarlo adalah cara standar untuk menyelidiki tingkah laku yang finit pada prosedur statistik. Semenjak tahun 1980 metode montecarlo sudah digunakan secara luas. Walker menekankan statistic pada spikologi dan pendidikan.
Demikian uraian singkat tentang sejarah Peluang dan Statistika dalam Matematika. Tulisan ini hanya memberikan gambaran secara umum tentang sejarah lahir dan berkembangnya teori peluang dan statistika beserta tokoh-tokohnya. Semoga uraian singkat ini dapat memberikan gambaran umum tentang hubungan antara peluang dan statistika. Semoga dengan mengatahui sejarah dan tokoh-tokoh yang berperan dalam mengembangan konsep peluang dan statistika dapat membangkitkan minat dan motivasi untuk mempelajari dan mengembangkan teori peluang dan statistika ini.

Biologi Kultur Jaringan

KULTUR JARINGAN
1. Pengertian Kultur Jaringan’
Kultur jaringan/Kultur In Vitro/Tissue Culture adalah suatu teknik untuk mengisolasi, sel, protoplasma, jaringan, dan organ dan menumbuhkan bagian tersebut pada nutrisi yang mengandung zat pengatur tumbuh tanaman pada kondisi aseptik,sehingga bagian-bagian tersebut dapat memperbanyak diri dan beregenerasi menjadi tanaman sempurna kembali.
2. Teori Dasar Kultur Jaringan
a) Sel dari suatu organisme multiseluler di mana pun letaknya, sebenarnya sama dengan sel zigot karena berasal dari satu sel tersebut (Setiap sel berasal dari satu sel).
b) b. Teori Totipotensi Sel (Total Genetic Potential), artinya setiap sel memiliki potensi genetik seperti zigot yaitu mampu memperbanyak diri dan berediferensiasi menjadi tanaman lengkap.
3. Beberapa Teknik Kultur Jaringan
a. Meristem culture, budidaya jaringan dengan menggunakan eksplan
dari jaringan muda atau meristem.
b. Pollen culture/anther culture, menggunakan eksplan dari pollen atau
benang sari.
c. Protoplas culture, menggunakan eksplan dari protoplas.
d. Chloroplas culture, menggunakan kloroplas untuk keperluan fusi
protoplas.
e. Somatic cross (bilangan protoplas/fusi protoplas), menyilangkan dua
macam protoplas, kemudian dibudidayakan hingga menjadi tanaman
kecil yang mempunyai sifat baru
4. Kelebihan bibit hasil kutur jaringan antara lain :
 Kontinuitas ketersediaan bibit dalam jumlah besar akan terjaga sepanjang waktu.
 Bibit yang sama memiliki sifat yang sama dengan induknya.
 Bibit yang dihasilkan bebas dari penyakit dan virus.
 Lebih cepat tumbuh
5. Manfaat Teknik Kultur Jaringan
Beberapa manfaat teknik kultur jaringan adalah sebagai berikut:
a. Untuk menghasilkan tanaman baru dalam jumlah besar dalam waktu
singkat dengan sifat dan kualitas sama dengan induknya.
b. Mendapatkan tanaman yang bebas dari virus dan penyakit.
c. Menciptakan varietas baru, yaitu dengan cara menggabungkan
plasma dari sel-sel yang berbeda dalam satu spesies lalu
menumbuhkannya melalui kultur jaringan.
d. Melestarikan jenis tanaman yang hampir punah.
e. Mempertahankan keaslian sifat-sifat tanaman.


6. Contoh Kultur Jaringan
Penanaman Jati dengan Metode Kultur Jaringan
Jati (Tectona grandis) merupakan famili dari Verbenacea. Merupakan penghasil kayu yang berkualitas, terkenal dengan keawetan dan kekuatannya, dan keindahan teksturnya membuatnya menjadi bahan furniture. Peluang pasar jati amat tinggi, akibatnya permintaan akan bahan kayu jati pun amat tinggi. Akan tetapi sayangnya permintaan tersebut belum dapat diimbangi dengan permintaan bahan kayu jati. Penghasilan baru bahan jati Indonesia adalah 2,5 juta m3/tahun. Harga jati sendiri cukup tinggi. Harganya di dalam negeri sekitar 8-9 juta /m3 sedangkan di luar negeri sekitar 15 juta/m3. akan tetapi walaupun tanaman jati merupakan tanaman yang potensial masih tetap ada kendala dalam hal produksi jati, diantaranya adalah:
 Jati memerlukan investasi jangka panjang.
 Masyarakat dan perusahaan swasta kurang meminati bidang produksi jati.
 Sulit didapatnya bibit yang berkualitas dalam skala banyak dan seragam.
Seperti yang kita singgung sedikit tentang teori totipotensi yang menyebutkan bahwa secara teoritis tiap sel organ tanaman akan bisa tumbuh menjadi tanaman yang sempurna jika ditempatkan dalam lingkungan yang sesuai. Maka digunakanlah metode kultur jaringan ini untuk membudidayakan pohon jati.
Media untuk kultur jaringan ini mengandung:
 Unsur hara makro dan mikro
 Vitamin
 Gula
 Agar (untuk memadatkan larutan)
 Zat pengatur tumbuh:
o Auksin (pertumbuhan tinggi dan akar)
o Sitokinin (penggandaan tunas)
Proses pembuatan media kultur itu sendiri adalah sebagai berikut:
Bahan kimia ditimbang, dilarutkan dalam air destilasi (air bebas mineral), lalu PH larutan diukur, campurkan agar kemudian dimasaka hingga mendididh, lalu tuangkan media kedalam botol ukur, setelah itu berikan label media dan disterilkan dengan autoclare.

Proses selanjutnya adalah sterilisasi eksplan jati, yang caranya adalah sebagai berikut:
 Siapkan pucuk tunas muda jati.
 Lalu rendam didalam larutan fungisida dan bakterisida.
 Lalu rendam dalam larutan disinfektan (Clorox/baydin)
 Dicuci dengan air steril hingga bersih dari desifektan.
 Lalu tanam didalam media inisiasi tunas invitro.
Tunas-tunas yang ditanam dalam media invitro, disimpan di ruang steril. Botol steril disimpan pada rak kultur yang diberi cahaya lampu TL dengan intensitas cahaya 1000-4000 lux. Lampu TL diatur 16 jam menyala dan 8 jam padam agar sesuai seperti keadaan siang dan malam di bumi. Ruangan tempat penyimpanan dijaga suhunya di temperatur 250-280 C dengan menggunakan AC. Dan secara berkala ruang kultur disteril dengan menggunakan formalin. Inisiasi In vitro pertama adalah saat tunas berusia 3 minggu dan pemanjangan tunas 3-4 minggu.
Setelah itu akan ada proses aklimatisasi yaitu pembiasaan tanaman eksplan dari media botol ke media tanah. Proses aklimatisasi dilanjutkan dengan pembesaran bibit di polybag.

Tugas Biologi

LAPORAN PENGAMATAN SEL PADA
PACAR AIR DAN TOMAT


A. Kegiatan : Pengamatan sel pacar air dan tomat
B. Tujuan : Dapat mengetahui sel pacar air dan tomat diberbagai organ
C. Alat dan bahan :
- Kaca - Buku tulis
- Tomat - Alat tulis
- Pacar air - Microscop
- silet
D. Cara Kerja:
1. Tomat diambil bagian untuk dibuaat preparat
- bagian kulit ditipiskan sampai bening
- bagian dalam disayat setipis-tipisnya
2. Pacar air diambil bagian-bagian tubuhnya
- Bagian daun ditipiskan sampai bening
- Bagian batang disayat sampai setipis-tipisnya
- Bagian akar disayat setipis-tipisnya
3. Semua hasil irisan ditaruh di atas kaca preparat
4. preparat satu persatu kita teliti dengan microscop
5. setelah itu digambar


E. Hasil pengamatan : terlampir

LAPORAN PENGAMATAN SEL PADA
WORTEL KENTANG BUNGA SEPATU


A. Kegiatan : Pengamatan sel pacar air dan tomat
B. Tujuan : Dapat mengetahui sel Wortel kentang dan bunga sepatu
C. Alat dan bahan :
- Kaca - Buku tulis
- Wortel -tulis
- Kentang -microscop
- silet -bunga sepatu
D. Cara Kerja:
1. Wortel bil bagian untuk dibuaat preparat
- bagian kulit ditipiskan sampai bening
- bagian dalam disayat setipis-tipisnya
2. Bunga sepatu iambil bagian-bagian tubuhnya
- Bagian mahkotanya ditipiskan
- Bagian kelopak di sayat setipis-tipisnya
3. Kentang
- bagian kulit ditipiskan sampai bening
- bagian dalam disayat setipis-tipisnya
4. Semua hasil irisan ditaruh di atas kaca preparat
5. preparat satu persatu kita teliti dengan microscop
6. setelah itu digambar


E. Hasil pengamatan : terlampir

17 Juni 2010

cinta jare bukuku...

“Cinta datang kata penyanyi yana yulio bukan untuk memaksakan satu keinginan, atas keinginan lain. Tetapi untuk menyatukan dua hati yang berbeda”

What is the meaning of love
Sekalipun cinta tlah ku uraikan
Dan kujelaskan panjang lebar
Namun jika cinta kudatangi
Aku mrnjadi malu pada keteranganku sendiri
Meskipun lidahku telah mampu
Menguraikan dengan terang
Namun tanpa lidah
Cinta ternyata lebih terang
Sementara pena begitu tergesa-gesa mrnuliskanya
Katakata pecah berkeping keeping
Begitu sampai kepada cinta
Dalammenguraikan cinta
Akal terbaring tak berdaya
Bagaikan keledai terbaring dalamlumpur
Cinta sendirilah yang menerangkan cinta danpercintaan


“Cinta adalah sesuatu yang putih bersih, tinggi dan terlihat (terekspresikan) keberadaanya terus; menerus dan konsisten , selalu tumbuh jika mendapat nutrisi dan bisa menjaga atau menahan pemilik cintanya agar tetap utuh”


Pembagian cinta
Menurut filosofi yunani
1. Eros cinta kepada lawanjenis dibarengi nafsu syahwat
2. Philia cinta yang diatas eros tapi masih berbaur dengan nafsu
3. Agape yaitu kaish saying yaitu cinta yang didasarkan take and give

“Cinta memang sesuatu yang agung. Bukan sesuatu mainmain. Cinta itu hal yanag luar biasa. Ia juganggak akan habissabisnya diperbincangkan. Ia ada setua bumi inio ada.”

Companionate love
Berarti cinta persahabatan. Ini dicirikan adanya afeksi(rasa sayang), nrasa percaya, dan perasaan tentram saat bersamaorang yang kita cintai. Tentram hlo bukan gejolak erotisme yang membara.weleh-weleh! Beda dengan passionate love, cinta sejenis ini lebih stabil tenang dan sudah tak ada lagi emotional. Oleh karna itu cinta jenis ini biasanya berumur panjang bahkan abadi

Passionate love
Adalah cinta romantic.cirinya adanya emosi keintiman yang kuat danketertarikan seksual yang tinggi. Cinta ini, sangat didominasi emosi bersiat objektif fluktuatif dan dirangsang oleh panca indr

6 Mei 2010

I'm With You lyrics

I'm With You lyrics
Songwriters: Christy, Lauren; Spock, Scott; Edwards, Graham; Lavigne, Avril Ramona;
I'm standin' on the bridge
I'm waitin' in the dark
I thought that you'd be here by now
There's nothing but the rain
No footsteps on the ground
I'm listening but there's no sound

Isn't anyone tryin' to find me?
Won't somebody come take me home?
It's a damn cold night
I'm tryin' to figure out this life
Won't you take me by the hand?
Take me somewhere new
I don't know who you are
But I'm, I'm with you
I'm with you
Hmm hmm hmm

I'm looking for a place
I'm searching for a face
Is anybody here I know?
'Cause nothing's going right
And everything's a mess
And no one likes to be alone

Isn't anyone tryin' to find me?
Won't somebody come take me home?
It's a damn cold night
I try to figure out this life
Won't you take me by the hand?
Take me somewhere new
I don't know who you are
But I'm, I'm with you
I'm with you
Yea yea

Oh, why is everything so confusing?
Maybe I'm just out of my mind
Yea eee yeah, yea eee yeah
Yea yee yea, yea eee yeah,yeah

It's a damn cold night
Tryin' to figure out this life
Won't you take me by the hand?
Take me somewhere new
I don't know who you are
But I'm, I'm with you, yea
I'm with you, yea

Take me by the hand
Take me somewhere new
I don't know who you are
But I'm, I'm with you, yea
I'm with you, yea

Take me by the hand
Take me somewhere new
I don't know who you are
But I'm, I'm with you, oh
I'm with you
I'm with you

27 April 2010

Hakikat Cinta

Hakikat cinta




Cinta adalah bagian dari fitrah, orang yang kehilangan cinta dia tidak normal tetapi banyak juga orang yang menderita karena cinta. Bersyukurlah orang-orang yang diberi cinta dan bisa menyikapi rasa cinta dengan tepat.

Hikam:
"Dijadikan indah pada pandangan manusia, kecintaan kepada apa-apa yang diinginkan yaitu wanita, anak-anak, harta yang banyak dari jenis emas, perak, kuda pilihan, binatang ternak dan sawah ladang. Itulah kesenangan hidup didunia dan disisi Allah tempat kembali yang baik." (Al-Qur`an: Al-Imron ayat 14)

Cintamu kepada sesuatu menjadikan kamu buta dan tuli (HR. Abu Dawud dan Ahmad)

Cinta memang sudah ada didalam diri kita, diantaranya terhadap lawan jenis. Tapi kalau tidak hati-hati cinta bisa menulikan dan membutakan kita.

Cinta yang paling tinggi adalah cinta karena Allah cirinya adalah orang yang tidak memaksakan kehendaknya. Tapi ada juga cinta yang menjadi cobaan buat kita yaitu cinta yang lebih cenderung kepada maksiat. Cinta yang semakin bergelora hawa nafsu, makin berkurang rasa malu. Dan, inilah yang palingberbahaya dari cinta yang tidak terkendali.

Islam tidak melarang atau mengekang manusia dari rasa cinta tapi mengarahkan cinta tetap pada rel yang menjaga martabat kehormatan, baik wanita maupun laki-laki. Kalau kita jatuh cinta harus hati-hati karena seperti minum air laut semakin diminum semakin haus. Cinta yang sejati adalah cinta yang setelah akad nikah, selebihnya adalah cobaan dan fitnah saja.

Cara untuk bisa mengendalikan rasa cinta adalah jaga pandangan, jangan berkhalwat berdua-duaan, jangan dekati zina dalam bentuk apapun dan jangan saling bersentuhan.

Bagi orang tua yang membolehkan anaknya berpacaran, harus siap-siap menanggung resiko. Marilah kita mengalihkan rasa cinta kita kepada Allah dengan memperbanyak sholawat, dzikir, istighfar dan sholat sehingga kita tidak diperdaya oleh nafsu, karena nafsu yang akan memperdayakan kita. Sepertinya cinta padahal nafsu belaka.

Contoh proposal

PROPOSAL KEGIATAN

A. LATAR BELAKANG

Rohis adalah suatu organisasi keislaman yang ada dilingkup sekolahan. Rohis adalah wadah mencari ilmu akhirat juga ilmu dunia. Selain rohis adalah organisasi yang ada dilingkup sekolah tetapi rohis juga mempunyai relasi dengan rohis-rohis sekolahan lain yaitu PERISKA (Persatuan ROHIS SMA Se-Karanganyar).
Oleh karena itulah ROHIS SMA Negeri Jumapolo akan mengadakan PERISKA (Persatuan ROHIS SMA Se-Karanganyar) pada hari jumat tanggal 26 Februari 2010.

B. NAMA KEGIATAN
Pertemuan Rohis SMA Se-Karanganyar dalam wadah PERISKA.

C. DASAR KEGIATAN
1. Rapat pengurus ROHIS SMA Se-Karanganyar
D. TUJUAN KEGIATAN
1. Mencari ridho Allah SWT
2. Menambah iman dan taqwa kepada Allah SWT
3. Memperat tali silaturahmi
4. Memperluas wawasan dalam bidang agama
E. SASARAN KEGIATAN
1. Siswa SMA Negeri Jumapolo
2. Anggota PERISKA Karanganyar
F. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN
Hari : Sabtu
Tanggal : 1 Mei 2010
Tempat : SMA Negeri Jumapolo




G. SUSUNAN ACARA
Terlampir

H. ESTIMASI DANA
Terlampir

I. SUSUNAN PANITIA
Terlampir




Lampiran 1





SUSUNAN ACARA
Rabu, 24 Februari 2010
Waktu Acara
02.15-02.30 Registrasi Dan Persiapan
02.30-02.40 Pembukaan
02.40-03.10 Sambutan-sambutan:
03.10-04.00 Acara Inti

04.00-04.10 Penutup









Lampiran 2
ESTIMASI DANA
Pemasukan :
1. Kas ROHIS = Rp 50.000,00
Total Penerimaan = Rp 50.000,00

Pengeluaran :
1. Kesekretariatan :
*Pembuatan Proposal Rp 13.000,00
*Penggandaan Proposal 2 x @ Rp 4000 Rp 8.0000,00

3. DOKUMENTASI Camera Digital Rp 30.0000,00
4. Konsumsi
*snack Rp 150.000,00
6. Lain-Lain
Transport Rp 10.000,00
Total Rp 211.000,00




Kekurangan : Rp 161.000,00














Lampiran 3
KEPANITIAAN KEGIATAN PERISKA

Pelindung : Drs. Sardiyo, M.Pd
Drs. Djoko Purwanto, S.Pd
Penanggung Jawab : Aris Tri Margono, S.Pd
Ketua Panitia : Ahmad syafi’i
Sekretaris : Wahyuni
Bendahara : Dewi Puspita Sari
Sie-Sie :
1. Sie Acara : Dwi Antini
2. Sie Perlengkapan : Dedi Kurniawan
Iwan Restu Putra
Haryanto
3. Sie Dokumentasi : Habib A.
4. Sie Keamanan : Nomo Sidiq
Ahmad Syafa’at

































J. PENUTUP
Demikian Proposal Kegiatan Pertemuan PERISKA ini kami buat, peran dan partisipasi semua pihak sangat kami harapkan demi kelancaran acara tersebut. Semoga Allah senantiasa mencurahkan rahmat-Nya kepada kita semua.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Panitia

Ketua Panitia,




Ahmad Syafi’i Jumapolo, 26 April 2010
Sekretaris,




Wahyuni

Mengetahui,
Wakasek bid. Kesiswaan,




Drs. Djoko Purwanto
NIP:195707271982031021 pembina




Aris Tri Margono,S.Pd
NIP:197403042003121004
Mengetahui/menyetujui,
Kepala SMAN Jumapolo




Drs Sardiyo, M.Pd
NIP:196410021991031003

7 April 2010

Stranger

Turn Around
Turn Around and fix your eye in my direction
So there is a connection
I can’t speak
I can’t make a sound to somehow capture your attention
I’m staring at perfection
Take a look at me so you can see
How beautiful you are

You call me a stranger
You say I’m a danger
But all these thoughts are leaving you tonight
I’m broke and abandoned
You are an angel
Making all my dreams come true tonight
I’m confident
But I can’t pretend I wasn’t terrified to meet you
I knew you could see right through me
I saw my life flash right before my very eyes
And I knew just what we’d turn into
I was hopeing that you could see
Take a look at me so you can see
You call me a stranger
You say I’m a danger
But all these thoughts are leaving you tonight
I’m broke and abandoned
You are an angel
Making all my dreams come true tonight
You are an angel
Making all my dreams come true tonight
Take a look at me so you can see
How beautiful you are
[x4]
Your beauty seems so far away
I’d have to write a thousand songs to make you comprehend how beautiful you are
I know that I can’t make you stay
But I would give my final breathe to make you understand how beautiful you are
Understand how beautiful you are
You call me a stranger
You say I’m a danger
But all these thoughts are leaving you tonight
I’m broke and abandoned
You are an angel
Making all my dreams come true tonight
You call me a stranger
You say I’m a danger
You call me a stranger

22 Maret 2010

our Song

Mariah Carey - Hero Lyrics

There's a hero if you look inside your heart
You don't have to be afraid of what you are
There's an answer if you reach into your soul
And the sorrow that you know will melt away

R: And then a hero comes along
With the strength to carry on
And you cast your fears aside
And you know you can survive
So when you feel like hope is gone
Look inside you and be strong
And then you'll finally see the truth
That a hero lies in you

It's a long road when you face the world alone
No one reaches out a hand for you to hold
You can find love if you search within your self
And the empitiness you felt will disappear

Back to R

# Lord knows dreams are hard to follow
But don't let anyone tear them away
Hold on, there will be tomorrow
In time you'll find the way
Your Call
Waiting for your call, I’m sick, call I’m angry
Call I’m desperate for your voice
I’m listening to the song we used to sing
In the car, do you remember, butterfly, early summer?
It’s playing on repeat, just like when we would meet
Like when we would meet
I was born to tell you I love you
And I am torn to do what I have to
To make you mine, stay with me tonight
Stripped and polished, I am new, I am fresh
I am feeling so ambitious
You and me, flesh to flesh
’Cause every breath that you will take
When you are sitting next to me
Will bring life into my deepest hopes, what’s your fantasy?
What’s your, what’s your
I was born to tell you I love you
And I am torn to do what I have to
To make you mine, stay with me tonight
And I’m tired of being all alone
And this solitary moment makes me want to come back home
And I’m tired of being all alone
And this solitary moment makes me want to come back home
And I’m tired of being all alone
And this solitary moment makes me want to come back home
And I’m tired of being all alone
And this solitary moment makes me want to come back home
I was born to tell you I love you
And I am torn to do what I have to
I was born to tell you I love you
And I am torn to do what I have to, to make you mine
Stay with me tonight
Simple Plan - Perfect Lyric

Hey dad look at me
Think back and talk to me
Did I grow up according to plan?
Do you think I'm wasting my time doing things I wanna do?
but it hurts when you disapprove all along

And now I try hard to make it
I just want to make you proud
I'm never gonna be good enough for you
I can't pretend that I'm alright
And you can't change me

Cuz we lost it all
Nothing lasts forever
I'm sorry
I can't be perfect
Now it's just too late and
We can't go back
I'm sorry
I can't be perfect

I try not to think
About the pain I feel inside
Did you know you used to be my hero?
All the days you spend with me
Now seem so far away
And it feels like you don't care anymore

And now I try hard to make it
I just want to make you, proud
I'm never gonna be good enough for you
I can't stand another fight
And nothing's alright

Cuz we lost it all
Nothing lasts forever
I'm sorry
I can't be perfect
Now it's just too late and
We can't go back
I'm sorry
I can't be perfect

Nothing's gonna change the things that you said
Nothing's gonna make this right again
Please don't turn your back
I can't believe it's hard
Just to talk to you
But you don't understand

Cuz we lost it all
Nothing lasts forever
I'm sorry
I can't be perfect
Now it's just too late and
We can't go back
I'm sorry
I can't be perfect

Cuz we lost it all
Nothing lasts forever
I'm sorry
I can't be perfect
Now it's just too late and
We can't go back
I'm sorry
I can't be perfect
Simple Plan - Perfect World Lyric

I never could?ve seen this far
I never could?ve seen this coming
It seems like my world?s falling apart, Yeah
Why is everything so hard
I don?t think that I can deal with the things you said
It just won?t go away

In a perfect world
This could never happen
In a perfect world
You?d still be here
And it makes no sense
I could just pick up the pieces
But to you
This means nothing
Nothing at all

I used to think that I was strong
Until the day it all went wrong
I think I need a miracle to make it through, Yeah
I wish that I could bring you back
I wish that I could turn back time
Cuz I can?t let go
I just can?t find my way, Yeah
Without you I just can?t find my way

In a perfect world
This could never happen
In a perfect world
You?d still be here
And it makes no sense
I could just pick up the pieces
But to you
This means nothing
Nothing at all

I don?t know what I should do now
I don?t know where I should go
I?m still here waiting for you
I?m lost when you?re not around
I need to hold on to you
I just can?t let you go

Yeah
Yeah

In a perfect world
This could never happen
In a perfect world
You?d still be here
And it makes no sense
I could just pick up the pieces
But to you
This means nothing
Nothing at all
You feel nothing
I believe I can fly
I Believe I Can Fly
I used to think that I could not go on
And life was nothing but an awful(dahsat) song
But now I know the meaning of true love
I'm leaning(menyandarkan) on the everlasting(abadi) arms(senjata)
If I can see it, then I can do it
If I just believe it, there's nothing to it
(chorus)
I believe I can fly
I believe I can touch the sky
I think about it every night and day
Spread(melebar) my wings(sayap) and fly away
I believe I can soar(membumbung tinggi)
I see me running through that open door
I believe I can fly (3x)
See I was on the verge(ambang) of breaking down
Sometimes silence(kesunyian) can seem so loud
There are miracles in life I must achieve(mencapai)
But first I know it starts inside(bagian) of me, oh
If I can see it, then I can be it
If I just believe it, there's nothing to it
(chorus)
Hey, cause I believe in me, oh
If I can see it, then I can do it
If I just believe it, there's nothing to it
(chorus)
Hey, if I just spread my wings
I can fly
I can fly
I can fly, hey
If I just spread my wings
I can fly
Fly-eye-eye
If I just spread my wings (I can fly)
I can fly (I can fly)
I can fly (I can fly)
I can fly (I can fly
If I just spread my wings (I can fly)
I can fly

12 Maret 2010

Simple Plan - Perfect World Lyric

Simple Plan - Perfect World Lyric

I never could?ve seen this far
I never could?ve seen this coming
It seems like my world?s falling apart, Yeah
Why is everything so hard
I don?t think that I can deal with the things you said
It just won?t go away

In a perfect world
This could never happen
In a perfect world
You?d still be here
And it makes no sense
I could just pick up the pieces
But to you
This means nothing
Nothing at all

I used to think that I was strong
Until the day it all went wrong
I think I need a miracle to make it through, Yeah
I wish that I could bring you back
I wish that I could turn back time
Cuz I can?t let go
I just can?t find my way, Yeah
Without you I just can?t find my way

In a perfect world
This could never happen
In a perfect world
You?d still be here
And it makes no sense
I could just pick up the pieces
But to you
This means nothing
Nothing at all

I don?t know what I should do now
I don?t know where I should go
I?m still here waiting for you
I?m lost when you?re not around
I need to hold on to you
I just can?t let you go

Yeah
Yeah

In a perfect world
This could never happen
In a perfect world
You?d still be here
And it makes no sense
I could just pick up the pieces
But to you
This means nothing
Nothing at all
You feel nothing

25 Februari 2010

Doa bagi yang sedang bimbang

Ya Allah…
Seandainya telah Engkau catatkan
dia akan mejadi teman menapaki hidup
Satukanlah hatinya dengan hatiku
Titipkanlah kebahagiaan diantara kami
Agar kemesraan itu abadi
Dan ya Allah… ya Tuhanku yang Maha Mengasihi
Seiringkanlah kami melayari hidup ini
Ke tepian yang sejahtera dan abadi


Tetapi ya Allah…
Seandainya telah Engkau takdirkan…
…Dia bukan milikku
Bawalah ia jauh dari pandanganku
Luputkanlah ia dari ingatanku
Ambillah kebahagiaan ketika dia ada disisiku

Dan peliharalah aku dari kekecewaan
Serta ya Allah ya Tuhanku yang Maha Mengerti…
Berikanlah aku kekuatan
Melontar bayangannya jauh ke dada langit
Hilang bersama senja nan merah
Agarku bisa berbahagia walaupun tanpa bersama dengannya

Dan ya Allah yang tercinta…
Gantikanlah yang telah hilang
Tumbuhkanlah kembali yang telah patah
Walaupun tidak sama dengan dirinya….

Ya Allah ya Tuhanku…
Pasrahkanlah aku dengan takdirMu
Sesungguhnya apa yang telah Engkau takdirkan
Adalah yang terbaik buatku
Karena Engkau Maha Mengetahui
Segala yang terbaik buat hambaMu ini

Ya Allah…
Cukuplah Engkau saja yang menjadi pemeliharaku
Di dunia dan di akhirat
Dengarlah rintihan dari hambaMu yang daif ini

—————————————-
Jangan Engkau biarkan aku sendirian
Di dunia ini maupun di akhirat
—————————————-

Menjuruskan aku ke arah kemaksiatan dan kemungkaran
Maka kurniakanlah aku seorang pasangan yang beriman
Supaya aku dan dia dapat membina kesejahteraan hidup
Ke jalan yang Engkau ridhai
Dan kurniakanlah padaku keturunan yang soleh

Amin… Ya Rabbal ‘Alamin

UNTUK DIRIKU YANG MERASA SUCI


Hatiku,
Benarkah aku meletakkan akhirat sebagai tujuan utama, sedang dunialah yang lebih sering kurisaukan daripada kehidupan setelah matiku.

Wahai diriku…….
Bagaimanakah aku ingin menjadi tamu Alloh yang mulia diakhirat, sedangkan di dunia aku tidak mau menyahut seruan untuk menjadi tamu di rumah-Nya

Duhai jiwa,
Bagaimanakah aku ingin menepati masaku dengan manusia, sedangkan masaku dengan Alloh yang lima itupun tidak aku tepati.

Jiwaku,
Bagaimanakah aku bias bersedih ketika hajatku di dunia tidak kesampaian, sedang aku sadar bahwa Alloh lebih mengetahui apa yang terbaik untukku.

Diriku,
Bagaimanakah aku bisa sibuk membicarakan kesalahan orang lain, sedangkan diriku inilah yang lebih banyak kekurangan berbanding manusia lain.

Wahai hati..
Bagaimanakah aku mampu untuk bergelak ketawa, sedangkan pada masa yang sama banyak saudara se-Islamku yang sedang dihina, disiksa, dibunuh.

Oh jiwa yang tenang,
Bagaimanakah aku bisa merasa tenang dengan ilmu di ada, sedang akulah yang paling dimurkai jika tidak mengamalkannya.

Duhai sanubari,
Bagaimanakah hati ini sudah tidak lagi tersentuh apabila mendengar ayat suci-Mu. Sedangkan nyanyian yang melalaikan dari manusia-manusia yang lebih menyentuh hati ini.

Wahai qalbi,
Bagaimanakah aku untuk mengubah diri ini, sedangkan aku tidak sadar bahwa…. diri ini hanya seorang hamba abdi… kepadaMu Illahi…

16 Februari 2010

Tupai dan Ikan Gabus

Di sebuah telaga di daerah Kalimantan barat,
tersebutlah seekor tupai bersahabat dengan seekor ikan gabus. Persahabatan tersebut sangatlah kuatnya.

Pada suatu hari si Ikan Gabus jatuh sakit. Badannya sangatlemah.
Dengan setianya si Tupai menunggui temannya itu. Sudah beberapa hari si Ikan Gabus tidak enak makan. Maka si Tupai berusaha membujuknya. Namun si Ikan Gabus hanya mau makan
kalau diberi makan hati ikan Yu.

Mendengar permintaan si Ikan Gabus, Si Tupai menjadi sangat sedih. Sulit sekali memenuhi permintaan sahabatnya itu. Ikan Yu adalah hewan yang sangat ganas dan hanya hidup di
lautan lepas. Namun akhirnya ia memutuskan juga untuk mencarikannya.

Maka iapun meloncat-loncat dari pohon ke pohon hingga sampai ke sebuah pohon kelapa yang batangnya menjorok ke laut. Dengan perlahan si Tupai melobangi sebutir biji kelapa. Setelah airnya habis, iapun masuk ke dalam kelapa itu. Dari dalam kelapa itu ia masih dapat menggerogoti tangkai buah kelapa itu.

Tak lama kemudian buah kelapa itu sudah terlepas dari tangkainya dan tercebur ke laut lepas. Ombak laut itu sangat besar. sehingga dalam waktu tidak lama, buah kelapa itu sudah berada ditengah laut lepas. Tiba-tiba datanglah seekor Ikan Yu besar. Dengan segera ia menelan biji kelapa tersebut bulat-bulat. Setelah berada di dalam perut ikan itu, si Tupai lalu mengigiti hatinya. Ikan itu menggelepar-gelepar menuju pantai. Sesampainya di pantai, Ikan Yu sudah kehabisan tenaga dan akhirnya mati.

Dengan senang hati si Tupai membawa hati Ikan Yu itu untuk sahabatnya. Dengan ajaibnya setelah memakan hati Ikan Yu, Si Ikan Gabus menjadi sembuh total. Ia meloncat-loncat dengan gembiranya. Ia pun berjanji akan menolong si Tupai kalau ia sakit di hari kemudian. (Diadaptasi secara bebas dari Warisa Ram, dkk. "Tupai dan Ikan Gabus" Cerita Rakyat Daerah Kalimantan Barat. Jakarta).


(SELESAI)

http://www.dongengkakrico.com/index.php?view=article&catid=38%3Akumpulan-cerita-fabelcerita-binatang&id=175%3Atupai-dan-ikan-gabus&option=com_content&Itemid=87

15 Februari 2010

Cindelaras and chiken

Nama : wahyuni
No : 27
Kelas : X.ict

TUGAS BAHASA INGGRIS 16 FEBRUARI 2009

Jenggala kingdom ruled by a king named Raden Putra. He was accompanied by an empress who is kind and a concubine who has the nature of envy and jealousy. The king's son and his wife had been living in a very magnificent palaces and peaceful. Until one day the king concubines planning something bad on the king consort. This is done because a concubine Raden Putra want to become empress.

Concubine of the emperor and of conspiring with a court physician to implement the plan. Concubine of the king pretended to be sick.
Court physicians and immediately called the King. After examining these concubines, the physician said that there was someone who had put poison in the drink princess. "The man was none other than King himself empress," said the physician. His Majesty the wrath of the court hearing the physician. He immediately ordered the grand vizier to remove the empress to the woods and kill him.

The Regent immediately bring the empress who was pregnant was the middle of the wilderness. But, the grand vizier's not wise to kill the empress.
Apparently the grand vizier had known evil emperor concubines. "Mr. daughter not to worry, I will report to the king that the princess's servants killed," said the grand vizier. To deceive the king, the ministers of his sword with the blood stain they catch rabbits. The king was satisfied when the grand vizier to report that he had killed the queen.

After a few months in the jungle, the empress gave birth to a son.
The boy was given the name Cindelaras. Cindelaras grow into a child who is smart and handsome. Since childhood he had been friends with the animal inhabitants of the forest. One day, while being engrossed in play, an eagle dropped a chicken egg. Cindelaras then took the egg and the intended menetaskannya. After 3 weeks, the eggs hatch into a chick who is very funny. Child care Cindelaras diligently chicken. Kian day chicks grew into a handsome rooster and strong. But there is a strange one from the chicken. Chicken crow sounds different from other chickens. "My lord Kukuruyuk ... Cindelaras, his home in the middle of the jungle, the roof of coconut leaves, his father, Raden Putra ...", crowing chicken

Cindelaras was amazed to hear crowing chickens and immediately showed his mother. Then, the mother told the origin Cindelaras why they came to be in the woods. Hearing the mother's story, determined to Cindelaras to court and expose the evil concubine of the emperor. Having allowed his mother, Cindelaras go to the palace accompanied by a rooster. While on the way there are some people who are risk one chicken. Cindelaras then called by the penyabung chicken. "Come on, if you dare, adulah chicken jantanmu with my chicken," she challenged.
"Well," replied Cindelaras. When competed, it was a cock fight with mighty Cindelaras and within a short time, he can beat his opponent. After a couple of times pitted, chicken Cindelaras undefeated.

News of the wonders of chicken Cindelaras spread quickly until he came to the Palace.
Raden Putra was finally heard it. Then, Raden Putra told hulubalangnya to invite Cindelaras to the palace. "I'm facing the emperor," he said politely Cindelaras. "This child is handsome and intelligent, it seems he is not descended from the common people," thought the emperor. Competed with chicken chicken Cindelaras Raden Putra on one condition, if Cindelaras chicken so he would lose his head beheaded, but if the chicken is half-won wealth Raden Putra Cindelaras belong.

Two chickens were fighting bravely. But in a short time, chicken chicken Cindelaras conquered the King. The audience cheered cheering Cindelaras and chicken. "Well I admit defeat. I'll keep my promise. But who are you, young man? "Tanya King Raden Putra. Cindelaras immediately bent like whispered something in his chicken. Not how long the chicken immediately rang. "My lord Kukuruyuk ... Cindelaras, his home in the middle of the jungle, the roof of coconut leaves, his father, Raden Putra ...," the rooster crowed repeatedly. Raden Putra was shocked to hear Cindelaras chickens crowing. "Is that right?" Ask the king in surprise. "True King, a servant Cindelaras, I was the Empress mother Baginda."

At the same time, the grand vizier immediately face and told all the events that actually happened to the queen. "I've made a mistake," said King Raden Putra. "I will give retribution on selirku," continued the king with rage. Then, concubines Raden Putra was the waste into the woods. Raden Putra immediately hugged her and apologized for his mistakes after that, Raden Putra and commander immediately into the woods to pick up queens .. Finally Raden Putra, empress and Cindelaras be together again. After Raden Putra died, Cindelaras replace his father. He ruled his country with a fair and wise.

http://bom2000.com/cerita-cindelaras-dan-ayam-sakti.html

THANK YOU..........

13 Februari 2010

Cara Membaca Grafik

1. Grafik

Grafik adalah lukisan suatu keadaan dengan garis atau gambar tertentu tentang naik turunnya hasil, statistik.

Cara membaca grafik:

a. Perhatikan judul. Jangan lupa untuk membacanya karna judul merupakan inti dari grafik tersebut.

b. Membaca informasi yang tertulis. Seperti yang ada dikanan maupun yang dikiri. biasanya berkenaan dengan jumlah, bulan, tahun, dan sebagainya.

c. Membaca keseluruhan isi. Ini adalah bagain terpenting, Menemukan perbedaan yang mencolok pada data tersebut, baca dengan teliti informasi dari kiri kekanan, dari atas kebawah. Cermati angka –angka yang ada dalam grafik. Kamu dapat menambah informasi seperti nilai terendah, nilai tertinggi, nilai kenaikan, nilai penurunan, kenaikan terbanyak, kenaikan terendah, penurunan terbanyak, penurunan terendah, objek terbanyak, objek terendah. Ini dapat kamu tamabh sebagai pelengkap tabel grafik, ingat tambah seanyak-anyaknya informasi yang kemu dapat dalam grafi, sehingga meminimalis makna tersirat yanga ada dalam grafik.

Penarikan kesimpulan ini adalah tahap yang paling mudah. Biasanya hanya menyebutkan keadaan dari grafik tersebut. Mengalami kenaikan, penurunan atau fluktuasi

1. Tabel

Tabel adalah daftar berisi ikhtisar sejumlah (besar) data informasi yang biasanya berupa kata-kata dan bilangan yang tersusun secara bersistem urut ke bawah di lajur dan deret tertentu dengan garis pembatas sehingga dapat dengan mudah disimak.

Langkah yang harus kita lakukan untuk membaca tabel.
1. Mengamati judul tabel.
2. Mengamati kolom-kolom yang ada di tabel.
3. Menemukan perbedaan yang mencolok pada data tersebut, baik yang tertinggi,
terendah, atau rata-rata (hitunglah bila memang diperlukan).
4. Menarik kesimpulan dari data yang disampaikan dalam tabel

Ciri-ciri plantae

1. BRYOPHYTA( TUMBUHAN LUMUT )

Lumut merupakan tumbuhan kecil, lembut yang apakah secara khas tinggi 1-10 cm (0.4-4 inchi), meskipun beberapa jenis adalah banyak lebih besar. Mereka biasanya tumbuh berdekatan bersama-sama di dalam keset / dasar, perdu atau di tempat rindang. Mereka tidak mempunyai bunga atau biji, dan daun-daun yang sederhananya menutupi batang liat yang tipis. Pada lumut tertentu menghasilkan capsule spora yang nampak seperti paruh yang dilahirkan pada tangkai tipis.

Ciri-ciri lumut:

· Lumut mempunyai klorofil sehingga sifatnya autotrof. Lumut tumbuh di berbagai tempat, yang hidup pada daun-daun disebut sebagai epifit. Jika pada hutan banyak pohon dijumpai epifit maka hutan demikian disebut hutan lumut.

· Akar dan batang pada lumut tidak mempunyai pembuluh angkut (xilem dan floem). Pada tumbuhan lumut terdapat Gametangia (alat-alat kelamin) yaitu: Alat kelamin jantan disebut Anteridium yang menghasilkan Spermatozoid.Alat kelamin betina disebut Arkegonium yang menghasilkan Ovum

· Jika kedua gametangia terdapat dalam satu individu disebut berumah satu (Monoesius). Jika terpisah pada dua individu disebut berumah dua (Dioesius). Gerakan spermatozoid ke arah ovum berupakan Gerak Kemotaksis, karena adanya rangsangan zat kimia berupa lendir yang dihasilkna oleh sel telur.

· Sporogonium adalah badan penghasil spora, dengan bagian bagian :- Vaginula (kaki) - Seta (tangkai) - Apofisis (ujung seta yang melebar) - Kotak Spora : Kaliptra (tudung) dan Kolumela (jaringan dalam kotak spora yang tidak ikut membentuk spora). Spora lumut bersifat haploid.

2. TUMBUHAN BIJI

a. Tumbuhan Biji Terbuka (Pinophyta atau Gymnospermae)

Tumbuhan biji terbuka adalah tumbuhan yang bijinya tidak ditutup oleh bakal buah. Berdasarkan fosil yang ditemukan, tumbuhan ini sudah ada sejak 345 juta tahun lalu. Sebagian besar anggotanya sudah menjadi fosil.

Ciri-ciri tumbuhan biji terbuka adalah:

1. Pada umumnya perdu atau pohon, tidak ada yang berupa herba Batang dan akar berkambium sehingga dapat tumbuh membesar

2. Bentuk perakaran tunggang

3. Daun sempit, tebal dan kaku

4. Tulang daun tidak beraneka ragam

5. Tidak memiliki bunga sejati

6. Alat perkembangbiakannya berbentuk kerucut yang disebut strobilus atau runjung.

7. Alat kelamin terpisah, serbuk sari terdapat dalam strobilus jantan dan sel telur terdapat dalam strobilus betina.

B. Tumbuhan Biji Tertutup ( Angiospermae )

Tumbuhan biji tertutup adalah tumbuhan yang bijinya terdapat di dalam bakal buah. Ciri-ciri tumbuhan ini adalah:

1. Hidup sebagai pohon, perdu, semak, merambat atau herba/terna

2. Daun pipih dan lebar dengan susunan tulang daun menyirip, menjari, melengkung atau sejajar

3. Memiliki bunga sejati dengan perhiasan bunga berupa kelopak dan mahkota bunga dan alat perkembangbiakannya berupa putik dan benang sari

Tumbuhan biji dibagi menjadi dua kelas berdasarkan jumlah keping bijinya, yaitu:

1. Tumbuhan berkeping biji satu (Monocotyledonae)

2. Tumbuhan berkeping biji dua (Dicotyledonae)

Perbedaan ciri pada tumbuhan monokotil dan dikotil berdasarkan ciri fisik pembeda yang dimiliki :

1. Bentuk akar
- Monokotil : Memiliki sistem akar serabut
- Dikotil : Memiliki sistem akar tunggang
2. Bentuk sumsum atau pola tulang daun
- Monokotil : Melengkung atau sejajar
- Dikotil : Menyirip atau menjari
3. Kaliptrogen / tudung akar
- Monokotil : Ada tudung akar / kaliptra
- Dikotil : Tidak terdapat ada tudung akar
4. Jumlah keping biji atau kotiledon
- Monokotil : satu buah keping biji saja
- Dikotil : Ada dua buah keping biji
5. Kandungan akar dan batang
- Monokotil : Tidak terdapat kambium
- Dikotil : Ada kambium
6. Jumlah kelopak bunga
- Monokotil : Umumnya adalah kelipatan tiga
- Dikotil : Biasanya kelipatan empat atau lima
7. Pelindung akar dan batang lembaga
- Monokotil : Ditemukan batang lembaga / koleoptil dan akar lembaga / keleorhiza
- Dikotil : Tidak ada pelindung koleorhiza maupun koleoptil
8. Pertumbuhan akar dan batang
- Monokotil : Tidak bisa tumbuh berkembang menjadi membesar
- Dikotil : Bisa tumbuh berkembang menjadi membesar

3. Tumbuhan paku (Pteridophyta)

Ciri-ciri tumuhan paku:

1. Hidup di daerah darat yang basah dan lembab

2. Sudah memiliki jaringan pengangkut serta berkosmus ( memiliki akar daun dan atang sejati)

3. Akar erbentuk serabut yang dilindungi kaliptra. Pada slinder pusat terdapat xylem adan floem, atang ada yang berbentuk rimpang dan ada yang tinggi esar, dilenkgkapi jarimgan penguat yaitu : sklerenkim.

4. Hidup di air ( hirdrofit ), menempel ( epifit), di tempat lembab (higrofit). Ataupun sarprifit.

Tumbuhan paku merupakan tumbuhan berkormus dan berpembuluh yang paling sederhana. Terdapat lapisan pelindung sel (jaket steril) di sekeliling organ reproduksi, sistem transpor internal, hidup di tempat yang lembap. Akar serabut berupa rizoma, ujung akar dilindungi kaliptra. Sel-sel akar membentuk epidermis, korteks, dan silinder pusat (terdapat xilem dan fleom).

Batang tumbuhan paku tidak tampak karena terdapat di dalam tanah berupa rimpang, sangat pendek, ada juga yang dapat mencapai 5 meter seperti pada paku pohon atau paku tiang. Daun ketika masih muda melingkar dan menggulung. Beradasarkan bentuk dan ukurandan susunannya daun tumbuhan paku dibedakan menjadi mikrofil dan makrofil. Mikrofil bentuk kecil atau bersisik, tidak bertangkai, tidak bertulang daun, belum memperlihatkan diferensiasi sel. Makrofil daun besar, bertangkai, bertulang daun, bercabang-cabang, sel telah terdiferensiasi. Berdasarkan fungsinya daun tumbuhan paku dibedakan menjadi tropofil dan sporofil. Tropofil merupakan daun yang khusus untuk asimilasi atau fotosintesis. Sporofil berfungsi untuk menghasilkan spora.

Spora tumbuhan paku dibentuk dalam kotak spora (sporangium). Kumpulan sporangium disebut sorus. Sorus muda sering dilindungi oleh selaput yang disebut indusium. Berdasarkan macam spora yang dihasilkan tumbuhan paku dibedakan menjadi tiga yaitu paku homospora (isospora), paku heterospora dan paku peralihan. Paku homospora menghasilkan satu jenis spora (ex Lycopodium/paku kawat). Paku heterospora menghasilkan dua jenis spora yang berlainan yaitu megaspora (ukuran besar) dan mikrospora (ukuran kecil) (ex Marsilea/semanggi dan Selaginella/paku rane). Paku peralihan merupakan peralihan antara homospora dan heterospora menghasilkan spora pbentuk dan ukurannya sama tetapi berbeda jenis kelamin (ex Equisetum debile/paku ekor kuda).